Bagi anda penggemar bakso sapi tentu saja penasaran bagaimana membuat bakso sapi
yang enak dan lezat.salah satu kuliner khas Indonesia ini banyak sekali pengemarnya betapa tidak,selain
enak dan bergizi bakso adalah hidangan istimewa untuk semua kalangan karena
semua pernh mencicipi hidangan ini bukan?
Nah untuk membuat Bakso adalah mudah adanya disini saya akan
berbagi tips rahasia agar membuat bakso lebih enak gurih dan lezat (biar
lengkap hehehe) bagi yang pengen bikin bakso dirumah atauapun dijual silahkan
simak langkah langkah berikut ini.
Siapkan bahan bahan berikut ini
Bahan Bakso :
1 kilogram daging sapi (usahakan cari daging yang bagus misalnya
daging penutup,daging kelapa atau daging paha)
100 gram tepung kanji
1 sdt lada bubuk
2 sdt garam
4 sdm bawang putih cuting
2 sdm bawang merah goreng
Selanjutnya diblender dengan air dingin kalau memang tidak
ada blender yaa kepasar cari tukang giling bakso minta digilingkan yang lembut
supaya bakso tidak gampang pecah.
Setelah sudah menjadi adonan bakso siyab dicetak dengan tangan
untuk pertama kali membuat bakso yaa biasanya bentuknya belum sempurna tapi
tenang untuk selanjutnya akan terbiasa dengan sendirinya
Klo untuk bumbu bisa pake bumbu indomie sesuai selera…
NB : Sedangkan untuk membuat bakso urat tinggal menambahkan urat
yang sudah dicincang kemudian campurkan kedalam adonan.
0 komentar:
Posting Komentar